Saturday, May 18, 2013

Penurunan Rumus Persamaan Bernoulli

Persamaan Bernoulli adalah sebuah persamaan yang banyak digunakan untuk menentukan besaran-besaran tertentu dalam materi fluida dinamis yang biasanya digabungkan dengan persamaan kontinuitas kadang juga diperlukan persamaan tekanan hidrostatis.



Persamaan Bernoulli diperlukan untuk menentukan besaran kecepatan dalam Venturimeter atau dalam tabung pitot. Persamaan Bernoulli juga bisa digunakan untuk menentukan besar gaya angkat pada sayap pesawat terbang.

Berikut di bawah ini terdapat penjelasan matematis penurunan persamaan Bernoulli yang disajikan hanya dalam penurunan matematiknya saja, penjelasan lengkap penurunan rumus persamaan Bernoulli lengkap dengan penjelasannya bisa diklik di sini.





Penurunan rumus tabung pitot bisa diklik di sini.

Penurunan rumus venturimeter bisa diklik di sini.

Penurunan rumus venturimeter dengan manometer bisa diklik di sini.

1 comment: